Senin, 20 April 2009

POLITIK DAN KEKUASAAN

Politik secara sederhana adalah segala hal yang berkaitan dengan permainan kekuasaan.sebagai politikus,pekerjaan anda hanya dua;Menghimpun kekuasaan(machtrvorming) dan menggunakan kekuasaan(machtaanwendy).ketika anda pergi mengunjungi orang-orang yang berpengaruh dan melakukan negosiasi dengan mereka,anda sedang menghimpun kekuasaan.ketika anda menyingkirkan lawan anda dengan memanipulasikan wewenang yang anda miliki,anda sedang menggunakan kekuasaan.Banyak orang mengira bahwa politik hanya di lakukan oleh oramg-orang tertentu saja:anggota parpol,calon anggota DPR,dan pejabat.menjelang pemilu,kita sering mendengar ucapan''suhu politik meningkat''.dan karena politik itu kotor,maka kegiatan politik tidak boleh di lakukan di tempat-tempat suci seperti mesjid,juga tidak pada tempat-tempat belajar seperti universitas,kecuali pasar swalayan modern.karena di sana tempat kotor,karena itu di sana anda boleh berpolitik kotor,dan tanpa sadar anda telah mencemari tempat tersebut.Pplitik sebenarnya tidak kotor,dan kekuasaan tidak selalu berkaitan dengan politik-kata para psikolog sosial.setiap orang terlibat dalam permainan kekuasaan.ketika anda berhubungan dengan ortang lain.anda bersaing dalam menggunakan kekuasaan.bahkan kekuasaan itu fitra,kebutuhan manusia yang harus di penuhi.manusia selalu merindukan dan mencari kekuasaan.David McClellad menyebutkan tiga kebutuhan sosial yang menggerakan manusia:-kebutuhan akan kasih sayang;kebutuhan untuk berprestasi,kebutuhan akan kekuasaan.anda bisa gila,ketika mengejar kekuasaan,anda haris mengesampingkan sebagian rasa kasih sayang.anda harus''TEGAAN''.sebaliknya anda memperkecil kebutuhan akan kekuasaan dan anda mempertinggi kebutuhan akan kasih sayang.tapi anda harus meninggalkan karir anda,jadi pendeta atau kiai.

Tidak ada komentar: